/

Blusukan di Belantara Jakarta

Blusuk merupakan suku kata dalam bahasa Jawa, yang berarti masuk ke sebuah tempat asing. Imbuhan β€˜an’ pada kata blusuk, menjadi β€˜blusukan’ adalah sebuah aktivitas untuk mengetahui atau mencari sesuatu ke tempat yang…

/

Sisi Lain Desa Cimande

Sekitar 10-11 tahun yang lalu, ketika seorang sahabat saya menulis skripsi mengenai pencak silat di Madiun, saya sering sekali mendengar nama-nama aliran pencak silat, salah satunya adalah Cimande dan Cikalong. Saya mencoba…

/

Tentang Kebiasaan

Aku tak biasa… bila tiada kau di sisi ku… Seperti halnya lagu dari penyanyi lawas, mendiang Alda, kita semua hidup dari keterbiasaan yang dibentuk dari apapun yang β€˜biasa’ dilakukan oleh orang tua…

/

Jakarta Tenggelam di Kampung Apung

“Hah?”Sontak aku tertegun, ketika seorang bapak di belakangku tiba-tiba melemparkan kalimat yang menceritakan bahwa air berwarna kehijauan di genangan seluas kurang lebih 2 hektare di depanku dulunya adalah pemakaman umum. “Iya. Dulu…